UNPATTI,- Program pengabdian kepada masyarakat dari skim Program Pengembangan Produk Unggulan Daerah (PPPUD) tahun II pada 2020 dilaksanakan di dusun Parigi Hawai kecamatan Seram Utara Kabupaten Maluku Tengah. Skim dari […]
Read moreAuthor: Humas
Rapat Kerja Pimpinan Universitas Pattimura Digelar Secara Virtual
UNPATTI,- Universitas Pattimura menggelar Rapat Kerja Pimpinan Tahun 2020. Agenda rutin tahunan pada jajaran pimpinan Universitas Pattimura ini, untuk pertama kali dilakukan secara virtual melalui Aplikasi Zoom, yang berlangsung 16-17 […]
Read morePengabdian Kepada Petani Ditengah Badai Covid-19
UNPATTI- Meskipun Pandemi Covid-19 masih melanda bumi Maluku, namun semangat untuk mengabdi dan melayani masyarakat tetap dijalankan oleh para dosen. Bertempat di Desa Liliboi Kabupaten Maluku tengah pada Rabu, 16 […]
Read moreTraining Of Trainer (TOT) Dan Workshop Pengembangan Kurikulum Pendidikan Hukum
UNPATTI,- Training of Trainer (TOT) dan Workshop Pengembangan Kurikulum Pendidikan Hukum, digelar oleh Fakultas Hukum Universitas Pattimura secara virtual, Rabu-Jumat, 15-17 Juli 2020. Kegiatan ini merupakan kerjasama Fakultas Hukum Universitas […]
Read moreUNPATTI TERIMA SATU UNIT MOBIL OPERASIONAL DARI BRI
UNPATTI,- Pada hari Kamis, tanggal 16 Juli 2020 bertempat di Ruang Kerja Rektor Lantai III Rektorat, berlangsungnya Penandatanganan Berita Acara Serah Terima Bantuan, dilanjutkan dengan Penyerahan 1 Unit Mobil Operasional […]
Read moreDEKAN FAKULTAS TEKNIK LANTIK KETUA DAN SEKRETARIS JURUSAN
UNPATTI,- Ditengah situasi Pandemi Covid-19, Dekan Fakultas Teknik Universitas Pattimura, Dr. Ir. Wolter R. Hetharia, M.App.Sc melantik dan mengambil sumpah Ketua dan Sekretaris Jurusan Teknik Mesin dan Teknik Perkapalan pada […]
Read moreFK Unpatti – Webinar #3 “Epidemi Covid Di Indonesia, Kapan Berakhir?”
UNPATTI,- Fakultas Kedokteran Universitas Pattimura melaksanakan Webinar Seri 3 dengan tema “Epidemi Covid Di Indonesia, Kapan Berakhir?, Kamis (9/7) dan menghadirkan Narasumber yang berkompeten, dr. Iwan Ariawan, MD, MS yang […]
Read moreWebinar #1 “Pemanfaatan Metabolit Sekunder Tumbuhan Rempah Maluku Untuk Mengatasi Pandemi Covid-19”
UNPATTI,- Selasa, (07/07/20) berlangsungnya Webinar Seri 1 Kerjasama Jurusan Kimia FMIPA Universitas Pattimura dengan Himpunan Kimia Indonesia (HKI) Maluku-Maluku Utara. Rektor Universitas Pattimura, Prof. Dr. M. J. Saptenno, S.H, M.Hum, […]
Read moreSOSIALISASI KUOTA KIP KULIAH DAN BANTUAN UKT TAHUN 2020
UNPATTI,- Rektor Universitas Pattimura yang diwakili Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan dan Alumni, Dr. Jusuf Madubun, M.Si mengikuti Sosialisasi Kuota Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah dan Bantuan Uang Kuliah Tunggal (UKT) […]
Read moreProf. Dr. P. Kakisina, S.Pd. M.Si Terpilih Menjadi Dekan Fakultas MIPA Periode 2020-2024
UNPATTI,- Senat Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Pattimura, menggelar Rapat Senat, Rabu (1/7) dengan agenda Penyampaian Visi, Misi Program Kerja dan Pengembangan Fakultas serta Pemilihan Calon Dekan Fakultas […]
Read more