UNPATTI,- Fakultas Teknik Universitas Pattimura melaksanakan pencanangan Dies Natalis ke-54 dengan tema “Bersama Bergerak Maju Membangun Potensi Sumber Daya Fakultas Teknik Yang Unggul”. Acara tersebut berlangsung di Pelataran Fakultas Teknik […]
Read moreAuthor: Humas
Tim Percepatan dan Pengembangan Universitas Pattimura dibentuk
UNPATTI,- Tim Percepatan dan Pengembangan Universitas Pattimura Periode 2024-2027 dilantik oleh Rektor Universitas Pattimura Prof. Dr. Fredy Leiwakabessy, M.Pd, 15 Maret 2023. Tim yang diketuai oleh Prof. Dr. T. D. […]
Read moreUnpatti Gelar Giat Sehari Mengabdi “Pemeriksaan Kesehatan Gratis dan Pasar Murah” Dalam Rangkaian Dies Natalis Ke-61
UNPATTI,- Rangkaian acara menyongsong puncak Dies Natalis Universitas Pattimura ke-61, Panitia Dies Natalis Unpatti gelar kegiatan Sehari Mengabdi. Kegiatan tersebut diisi dengan Pemeriksaan Kesehatan Gratis dan Pasar Murah pada Jumat, […]
Read more“Unpatti Unggul Untuk Generasi Emas Indonesia” – Pencanangan Dies Natalis Universitas Pattimura ke-61
UNPATTI,- Pencanangan Dies Natalis Universitas Pattimura ke-61 digelar Jumat 8 Maret 2024. “Unpatti Unggul Untuk Generasi Emas Indonesia” menjadi tema Dies Natalis ke-61. Kegiatan Pencanangan ditandai dengan pelepasan balon gas […]
Read moreFakultas ISIP UNPATTI Membuka Peluang Kolaborasi Global untuk Keunggulan Pendidikan
UNPATTI,- Sebagai respons terhadap tantangan persaingan global di bidang pendidikan, Dr. Dortje L. J. Lopulalan (Program Studi Ilmu Komunikasi) dan Dr. Mike J. Rolobessy ST. MT (Program Studi Ilmu Pemerintahan) […]
Read moreOlimpiade Sains FMIPA UNPATTI 2024 digelar
UNPATTI,- 3.323 siswa SD, SMP/MTs dan SMA/MA, menjadi peserta lomba Olimpiade Sains yang dilaksanakan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Pattimura, 5 – 8 Maret 2024 di Auditorium Universitas […]
Read morePenerapan Transglobal Leadership Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup dan Sumberdaya Alam Berbasis Landscape – Kuliah Umum Unpatti & KLHP
UNPATTI,- Penerapan Transglobal Leadership Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup dan Sumberdaya Alam Berbasis Landscape, menjadi tema pelaksanaan kuliah umum kerjasama Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHP) dengan Fakultas Pertanian Universitas Pattimura, […]
Read moreAudisi PSM Hotumese Choir Unpatti kembali digelar
UNPATTI,- Unit Kegiatan Mahasiswa Paduan Suara Mahasiswa (UKM PSM) Hotumese Choir Universitas Pattimura kembali digelar, dan berlangsung di Aula Lantai 2 Rektorat Universitas Pattimura, Jumat (1 Maret 2024). Audisi dilakukan […]
Read moreUNPATTI SIAP MENJADI TUAN RUMAH KKN KEBANGSAAN XII TAHUN 2024
UNPATTI,- Universitas Pattimura siap menjadi Tuan Rumah Kuliah Kerja Nyata (KKN) Kebangsaan XII Tahun 2024. Visitasi Kesiapan Universitas Pattimura terkait pelaksanaan kegiatan KKN Kebangsaan itu, dilakukan oleh Direktorat Pembelajaran dan […]
Read moreUnpatti, KPU dan Bawaslu Provinsi Maluku Teken PKS dan MOU
UNPATTI,- Universitas Pattimura, Badan Pengawas Pemilihan Umum Provinsi Maluku dan Komisi Pemilihan Umum Provinsi Maluku melaksanakan penandatangan Nota Kesepahaman terkait dengan penyelenggaraan Tridarma Perguruan Tinggi dan Program Merdeka Belajar. Penandatanagan […]
Read more